LLDikti Wilayah III

LLDikti Wilayah III

September 2020

Peningkatan Kerja Sama Perguruan Tinggi dalam Mendukung Implementasi Kebijakan Merdeka Belajar: Kampus Merdeka

Menindaklanjuti surat Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi nomor 1388/E1/KS/2020 tanggal 31 Agustus 2020 perihal Peningkatan Kerja Sama Perguruan Tinggi dalam Mendukung Implementasi Kebijakan Merdeka Belajar: Kampus Merdeka, dengan hormat kami sampaikan hal hal sebagai berikut : Jumlah kerja sama perguruan tinggi merupakan salah satu Indikator Kinerja Kunci (IKK) Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi; Perguruan tinggi didorong untuk

Peningkatan Kerja Sama Perguruan Tinggi dalam Mendukung Implementasi Kebijakan Merdeka Belajar: Kampus Merdeka Read More »

TASPEN Breaktrough Innovation Competition (TBIC)

Menindaklanjuti surat Sekretaris Direktorat Jenderal, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor : 135/E1/HM/2020 tanggal 30 Agustus 2020 Perihal TASPEN Breaktrough Innovation Competition (TBIC). Bersama ini Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah III meyampaikan bahwa dalam rangka menjalin kolaborasi antara dunia pendidikan tinggi dan industri dalam inovasi, PT TASPEN (Persero) dan Rumah Perubahan mengadakan

TASPEN Breaktrough Innovation Competition (TBIC) Read More »

Kompetensi Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (KNMIPA) Tahun 2020

Sebagai rangkaian Kompetisi Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (KNMIPA) Tahun 2020, telah dilaksanakan seleksi tingkat wilayah pada tanggal 4 s.d. 7 Agustus 2020 secara daring. Berdasarkan hasil penilaian tim juri, kami mengundang peserta sebanyak 200 orang (50 mahasiswa per bidang), yang berhak mengikuti seleksi tingkat nasional yang akan diselenggarakan pada: hari, tanggal : Senin

Kompetensi Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (KNMIPA) Tahun 2020 Read More »

Sosialisasi Bantuan Dana Pendidikan Khusus

Berkenaan dengan telah diumumkan program Bantuan Dana Inovasi Pembelajaran dan Teknologi Bantu (teknologi asistif) untuk Mahasiswa Berkebutuhan Khusus di Perguruan Tinggi pada tanggal 26 Agustus 2020. Maka sehubungan dengan hal tersebut, Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi mengadakan Sosialisasi Bantuan Dana Inovasi Pembelajaran dan Teknologi Bantu (teknologi asistif) untuk Mahasiswa Berkebutuhan Khusus

Sosialisasi Bantuan Dana Pendidikan Khusus Read More »

Pelaksanaan SPMI Internal di Perguruan Tinggi

Untuk mewujudkan penyelenggaraan pendidikan tinggi secara terencana dengan perbaikan/peningkatan yang berkelanjutan, diperlukan pelaksanaan penjaminan mutu pendidikan tinggi oleh setiap perguruan tinggi secara otonom. Sehubungan dengan hal tersebut, dengan ini kami sampaikan hal berikut: Pelaksanaan Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) tetap dilakukan oleh perguruan tinggi masing-masing dibawah arahan Direktorat Jenderal PendidikanTinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Ditjen

Pelaksanaan SPMI Internal di Perguruan Tinggi Read More »

Program Pemberian Kuota Internet bagi Mahasiswa dan Dosen

Sehubungan dengan surat Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi nomor 821/E.E1/SP/2020 tanggal 27 Agustus 2020 perihal Program Pemberian Kuota Internet bagi Mahasiswa dan Dosen, dengan hormat kami sampaikan bahwa Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi akan memberikan bantuan kuota internet bagi mahasiswa dan dosen sebesar 50 GB per bulan. Berdasarkan hal tersebut kami mohon

Program Pemberian Kuota Internet bagi Mahasiswa dan Dosen Read More »

Scroll to Top