LLDikti Wilayah III

LLDikti Wilayah III

Universitas di Jakarta

Empat Prodi UKI Raih Akreditasi Internasional FIBAA

Jakarta – Pada tanggal 23 Maret 2022, FIBAA Accreditation Commission memutuskan empat prodi di UKI memperoleh akreditasi internasional untuk 5 tahun ke depan. Keempat Prodi tersebut yaitu Prodi Ilmu Hubungan Internasional Fisipol UKI, Prodi  Hukum FH UKI, Prodi Pendidikan Bahasa Inggris FSB UKI dan Prodi Sastra Inggris FSB UKI. Kepala Kantor Urusan Internasional UKI, Dr.

Empat Prodi UKI Raih Akreditasi Internasional FIBAA Read More »

Penguatan Transformasi Pendidikan Tinggi Lewat Pemilihan Duta Kampus

JAKARTA – Kegiatan malam penganugerahan atau coronation night Mr&Ms LSPR telah selesai dilaksanakan pada Kamis (18/8/2022). Mr&Ms LSPR merupakan campus ambassador dari LSPR Jakarta yang digelar di The Amani Palladium Theatre, LSPR Transpark Juanda, Bekasi, Jawa Barat. Mengangkat tema “Emergence: Embracing the New Dawn”, Mr&Ms LSPR ingin menunjukkan kembalinya ajang Mr&Ms LSPR setelah 2 tahun

Penguatan Transformasi Pendidikan Tinggi Lewat Pemilihan Duta Kampus Read More »

Tim Universitas Bakrie Raih Medali Emas dalam World Science, Environment and Engineering Competition 2022

Kegiatan dari IYSA (Indonesian Young Scientist Association) yang bertajuk “World Science, Environment and Engineering Competition” 2022 berhasil membawa angin segar bagi tim Mahasiswa dari Universitas Bakrie. World Science, Environment and Engineering Competition (WSEEC) 2022 merupakan kompetisi karya tulis untuk meningkatkan kreativitas  dalam bidang sains, lingkungan, dan teknik. Melalui kompetisi ini IYSA mengajak peneliti muda untuk

Tim Universitas Bakrie Raih Medali Emas dalam World Science, Environment and Engineering Competition 2022 Read More »

Undangan Festival Kehumasan Perguruan Tinggi

Dalam rangka fasilitasi peningkatan mutu perguruan tinggi dalam hal kehumasan, bersama ini Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah III berkolaboarasi dengan Universitas Esa Unggul untuk menyelenggarakan Festival Kehumasan Perguruan Tinggi yang akan dilaksanakan pada hari/tanggal : Rabu/ 31 Agustus 2022Waktu : 09.30 WIB s.d selesaiZoom Link : https://ringkas.kemdikbud.go.id/FHMPendaftaran : https://www.esaunggul.ac.id/festival-universitas/ mohon untuk menugaskan 3 (tiga) orang

Undangan Festival Kehumasan Perguruan Tinggi Read More »

Scroll to Top