LLDikti Wilayah III

LLDikti Wilayah III

February 10, 2021

Sosialisasi Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Tahun 2021

Menindaklanjuti surat Direktur Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 0554/E2/TU/2021 tanggal 9 Februari 2021 perihal Undangan Sosialisasi Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), bahwa agar perguruan tinggi memperoleh informasi lebih lanjut dan memiliki pemahaman yang sama tentang PKM 2021, maka Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Ditjen Dikti akan melaksanakan Sosialisasi Program Kreativitas

Sosialisasi Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Tahun 2021 Read More »

Pedoman Operasional Beban Kerja Dosen Tahun 2021

Menindaklanjuti surat Direktur Sumber Daya Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 0277/E4/KP/2021 Tanggal 2 Februari 2021 perihal Pedoman Operasional Beban Kerja Dosen (BKD) Tahun 2021, bersama ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut: Pengisian Laporan Beban Kerja Dosen untuk semester ganjil tahun akademik Semester ganjil 2020/2021  masih menggunakan Pedoman Operasional BKD LLDIKTI Wilayah

Pedoman Operasional Beban Kerja Dosen Tahun 2021 Read More »

Mekanisme Proses Ajuan Status Dosen Keluar di PDDIKTI

Diberitahukan kepada seluruh Pimpinan Perguruan Tinggi dilingkungan LLDIKTI Wilayah III, untuk dapat memperhatikan hal-hal berikut dalam rangka penertiban nomor registrasi pendidik pada proses status dosen keluar di PDDIKTI : Dosen yang diberi status keluar dan telah disetujui LLDIKTI Wilayah III akan berimplikasi merubah NIDN menjadi NUP tanpa homebase; Perubahan nomor registrasi tersebut berdampak pada kesinambungan

Mekanisme Proses Ajuan Status Dosen Keluar di PDDIKTI Read More »

Scroll to Top