LLDikti Wilayah III

LLDikti Wilayah III

RAKORDA LLDIKTI WILAYAH III JAKARTA: IMPLEMENTASI KEBIJAKAN MERDEKA BELAJAR KAMPUS MERDEKA DALAM REKA CIPTA PEMULIHAN PANDEMI COVID-19

Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah III Jakarta menggelar Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) yang dihadiri oleh 282 Pimpinan Perguruan Tinggi Negeri dan Perguruan Tinggi Swasta.

Tema yang diusung pada Rakorda LLDikti Wilayah III pada tahun 2020 ini adalah “Implementasi Kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka Dalam Reka Cipta Pemulihan Pandemi COVID-19.” Prof. Dr. Agus Setyo Budi, M.Sc selaku Kepala LLDikti Wilayah III menuturkan “semenjak pandemi COVID-19 ditetapkan menjadi wabah di Indonesia, dampaknya telah merubah tatanan kerja skaligus  industri. Untuk dapat bertahan dalam situasi ini, kita perlu meningkatkan inovasi dan melakukan reka cipta demi menggeliatkan ekonomi.” Agus juga menambahkan “kolaborasi antara pendidikan tinggi, dunia industri, dunia kerja, dan dunia usaha sangatlah penting. Program Kampus Merdeka merupakan terobosan dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan untuk mempersiapkan sumber daya manusia unggul dalam menghadapi tantangan di masa depan.”

Selengkapnya dapat diunduh pada tautan berikut :

Share:

Kabar Terkini

Scroll to Top